Beberapa Manfaat Air Bagi Kehidupan Manusia - Geograph88

Beberapa Manfaat Air Bagi Kehidupan Manusia

Beberapa Manfaat Air Bagi Kehidupan Manusia
Bila kita minum banyak air bersih dan jernih maka hal tersebut akan memacu peningkatan kesehatan kita bukan?.

Kita menemukan bahwa semakin hari makin banyak keuntungan dengan minum air dalam jumlah yang cukup bagi kesehatan, termasuk Pencernaan dan metabolisme yang lebih baik.

Minum air dalam jumlah yang cukup membuat tubuh menjadi lebih baik dan juga pencernaan maupun metabolisme dapat bekerja pada kapasitas maksimalnya. 

Faktanya,Telah ada sebuah penelitian terbaru dari University of Utah yang menyatakan jika kekurangan air dapat menyebabkan menurunnya metabolisme.

Beberapa Manfaat Air Bagi Kehidupan Manusia
Air sumber kehidupan di bumi

A. Memperbaiki Kemampuan dan Daya Tahan Tubuh

Kita akan mampu bekerja Iebih keras/berat bila mendapatkan air yang cukup. Sebagai tambahan, air dapat memperkuat daya tahan tubuh kita. Sebab air nyatanya dapat menaikkan simpanan glycogen, Pada suatu bentuk dari karbohidrat yang tersimpan dalam otot dan digunakan sebagai energi pada saat kita bekerja

B. Tahan Lapar 

Rasa lapar memang terkadang merupakan penyamaran dari rasa haus. Pada saat anda mengalami dehidrasi (kekurangan air) Anda mungkin akan selalu merasa ingin makan padahal yang kita butuhkan sebenarnya adalah air. Kita juga bisa memanfaatkan efek rasa kenyang apabila sudah meminum air untuk mencegah makan secara berlebihan.

C. Mengurangi Resiko Terhadap Beberapa Macam Penyakit 

Para peneliti saat ini meyakini Jika cairan atau air nyatanya sangat berperan aktif dalam mengurangi resiko terhadap beberapa penyakit yang akan menyerang tubuh seperti: batu ginjal, kanker saluran kencing. kanker kandung kemih, serta kanker usus besar (colon). Minum cukup air juga dapat menghindari sembelit. 

D. Senjata Ampuh Melawan Masuk Angin atau Pilek 

Antibodi yang terkandung di dalam lendir yang melapisi kerongkongan berfungsi untuk menjerat virus pilek. Serta Daya tahan ini akan melemah apabila Anda dehidrasi (kekurangan air) karena akan menyebabkan lendir jadi cepat mengering. 

Sebagai catatan banyak para pakar kesehatan sangat merekomendasikan air sebagai ekspektoran yang sangat efektif untuk mengurangi batuk.

E. Pelembap Wajah Paling Ampuh  

Dengan minum banyak air membantu kulit kitajstep. kenyal.dan kencang serta mengurangi garis-garis dan kerut pada wajah. Menangkal rasa letih akibat melakukan perjalanan. 

Udara panas yang mamou menyebabkan kita menjadi dehidrasi dan akan menimbulkan rasa letih ketika kita kelelahan dan setelah perjalanan. Cobalah untuk Meminum banyak air sebelum melakukan perjalanan jauh dan satu gelas tiap jam perjalanan kita.

F. Mengatasi Migrain/Sakit Kepala  

Para peneliti menyatakan bahwa dehidrasi dapat mengakibatkan migrain/sakit kepala apabila Anda sering mengalami migrain adalah sangat penting untuk minum air dalam jumlah yang cukup.

Sedangkan Fungsi air yang utama adalah :  
  1. Membentuk sel-sel baru, memelihara dan mengganti sel-sel yang Rusak
  2. Melarutkan serta mamou membawa nutrisi-nutrisi, oksigen dan juga hormon ke seluruh sel tubuh yang membutuhkan 
  3. Melarutkan dan mengeluarkan sampah-sampah dan racun dari /dalam tubuh kita   
  4. Katalisator dalam metabolisme tubuh  
  5. Pelumas bagi sendi-sendi
  6. Menstabilkan suhu tubuh dan Meredam benturan bagi organ vital  
Dengan Meminum air sewajarnya maka tubuh kita akan selalu segar dan kesehatan tetap terjaga. Gambar: disini
close